Tag Archives: Kain Tenun

Kain Dobby seperti apa? kenali karakteristik dan pemanfaatannya

Tidak hanya memiliki permukaan yang rata, ada juga kain yang memiliki tekstur salah satunya adalah kain dobby. Dobby adalah salah satu jenis kain premium yang biasanya digunakan sebagai bahan pembuatan pakaian seperti batik berkualitas. Tidak hanya baju batik, bahan dobby juga dapat dibuat menjadi berbagai jenis busana. Bahan dobby memiliki beberapa motif yang beragam dan… Read More »

8 Jenis kain Tenun dan daerah asalnya

Selain batik Indonesia juga memiliki kain tenun sebagai salah satu kain tradisional yang perlu dilestarikan. Jenis kain tenun ini terlihat sangat indah dan sangat khas. Hal ini dikarenakan pembuatan kain tenun yang dilakukan secara manual. Saat ini pembuatan kain tenun telah banyak digantikan oleh mesin. Namun, tentu saja kualitas kain tenun yang dibuat secara manual… Read More »

Jenis kain Ulos dan kegunaannya dalam adat Batak

Kain ulos merupakan salah satu busana tradisional Indonesia yang dikembangkan oleh masyarakat Batak, Sumatera Utara secara turun temurun. Jika diterjemahkan dari bahasa aslinya, maka ulos memiliki arti sebagai kain. Oleh karena itu, masyarakat Batak hanya menyebutnya dengan ulos saja. Teknik pembuatan ulos sendiri sama dengan songket, yaitu dengan cara ditenun bukan menggunakan mesin. Hanya saja… Read More »